Rabu, 02 Juli 2014

Prediksi Argentina vs Belgia 5 Juli 2014 Piala Dunia

Prediksi Argentina vs Belgia 5 Juli 2014 Piala Dunia di stadion Nacional Mane Garricha dan di siarkan live dari Antv dan Tvone pada hari sabtu tanggal 5 juli 2014 jam 23:00 wib.


Argentina akhirnya mendapat tiket menuju perempat-final Piala Dunia 2014 usai membendung perlawanan Swiss saat masa perpanjangan waktu di stadium Corinthians hari Selasa 1 juli 2014 . gol dari Angel Di Maria berhasil membawa kemenangan bagi Argentina pada menit ke 118 masa perpanjang waktu.

Laga berlangsung datar sejak awal partai dengan Argentina yang kesulitan menembus pertahanan solid dari Swiss ,dan Swiss juga sering menggagalkan peluang dari Argentina dengan pelanggaran yang dapat membuat Lionel Messi cs kesulitan memaksimalkan peluang mereka. Hasil lima laga sebelumnya Argentina mendapatkan lima kali kemenangan.
Belgia berhasil mengalahkan perlawanan dari Amerika Serikat dihari Rabu 2 juli 2014 pada stadium Arena Fonte Nova dan Belgia sukses memesan tempat ke babak perempat-final dengan kemenangan 2-1. gol dari Belgia diberikan Kevin De Bruyne dan Romelu Lukaku pada masa Perpanjangan Waktu.
Di paruh pertama memang tidak ada skor tercipta tapi dari kedua tim sudah memperlihatkan permainan yang seru dengan kedua kUbu menciptakan kans sekaligus bertahan di Salvador tapi saat Belum semenit Divock Origi nyaris mencetak skor tapi tembakannya dapat ditahan kiper Tim Howard. Hasil lima laga sebelumnya Belgia mencatatkan lima kemenangan.

Head to head Argentina vs Belgia :
  • 26 Jun 1986 Argentina 2 – 0 Belgium ( WOC )
  • 13 Jun 1982 Argentina 0 – 1 Belgium ( WOC )
Lima pertandingan terakhir Argentina :
  • 01 Jul 2014 Argentina E 1 – 0 Switzerland ( WOC )
  • 25 Jun 2014 Nigeria 2 – 3 Argentina ( WOC )
  • 21 Jun 2014 Argentina 1 – 0 Iran ( WOC )
  • 16 Jun 2014 Argentina 2 – 1 Bosnia dan Herzegovina ( WOC )
  • 08 Jun 2014 Argentina 2 – 0 Slovenia ( UJI )
Lima pertandingan terakhir Belgia :
  • 02 Jul 2014 Belgium 2 – 1 Amerika Serikat ( WOC )
  • 27 Jun 2014 Korea selatan 0 – 1 Belgium ( WOC )
  • 22 Jun 2014 Belgium 1 – 0 Russia ( WOC )
  • 17 Jun 2014 Belgium 2 – 1 Algeria ( WOC )
  • 08 Jun 2014 Belgium 1 – 0 Tunisia ( UJI )
Prediksi susunan para pemain Argentina vs Belgia :

Argentina : Romero, Fernandez.F, Zabaleta, Garay, Rojo, F.Gago, Mascherano, di Maria, Higuain, Messi, Lavezzi.
Belgia : T.Courtois, Alderweireld, Van Buyten, V.Kompany, Vertonghen, Fellaini, Witsel, Mertens, De Bruyne, Hazard.E, Origi

Bursa Pasaran bola asia Handicap Argentina 0 : 1/2 Belgia
Bursa Pasaran bola Over / Under 2 1/4
Tips : Argentina / Over
Prediksi Skor Argentina vs Belgium By : SCOREflash adalah 2 – 1

0 komentar:

Posting Komentar